-->

Friday, 30 June 2017

Pendaki hilang di Gunung Tambora (Foto:Facebook/Gregorius Michael W)

Jejakkaumkusam, - Iyut VB (30), warga Bekasi, Jawa Barat dilaporkan hilang di Gunung Tambora, NTB.  Rekan pendakian Iyut, Sherly menuturkan, kalau Iyut tak diketahui jejaknya sejak Rabu (28/6) siang.

Iyut selama ini juga dikenal sebagai aktivis buruh. Iyut di akun instagramnya memang sempat menulis akan melakukan pendakian solo.

Sherly saat berbincang dengan (kumparan.com) Jumat (30/6) menyampaikan, sekitar pukul 09.00 Wita, Iyut berjalan sendiri menuju pos 2 dari pos 1. Iyut memang bisa berjalan lebih cepat. Sherly, warga Surbaya ini sendiri baru bertemu Iyut di base camp Gunung Tambora.


Halaman Berikutnya:      

loading...
Next article Next Post
Previous article Previous Post

Sponsor Iklan

loading...