-->

Sunday, 25 June 2017

Gunung Sibayak/UlinUlin

Jejakkaumkusam, - Seorang turis asal Jerman yang sedang berkunjung ke Karo, Sumatra, Utara dinyatakan hilang sejak Kamis (22/6) sore. Pencarian pun dilakukan di tempat yang diduga menjadi lokasi terakhir wisatawan bernama Wolter Klaus itu berada, yakni di gunung Sibayak.

Kapolsek Berastagi Kompol Agustinus Sitepu mengatakan, tim gabungan telah dibentuk untuk proses pencarian. Tim ini, lanjutnya, terdiri dari personel Polri, TNI, BPBD Karo dan relawan.

"Tim ini dibagi menjadi empat," kata Agustinus, Jumat (23/6).

Agustinus mengatakan, setiap tim melakukan penyisiran di jalur pendakian di kaki gunung Sibayak. Mereka menelusuri jalur-jalur yang diduga dilalui oleh Wolter Klaus untuk mendaki.


Halaman Berikutnya:      

loading...
Next article Next Post
Previous article Previous Post

Sponsor Iklan

loading...