-->

Monday, 3 July 2017



Jejakkaumkusam, - Dua orang pendaki tiba-tiba mengalami kaki kram dan tidak bisa melanjutkan perjalanan saat pulang mendaki di Gunung Batukaru. Akhirnya mereka harus dievakuasi.

Lima orang pendaki asal Kecamatan Penebel, tersebut melakukan pendakian. Beruntung pendaki lainnya segera menghubungi keluarga untuk menjemput.

Mendapat informasi tersebut, pihak keluarga kemudian menghubungi petugas kepolisian. Dan akhirnya, Senin (3/7) pukul 01.00 wita dilakukan evakuasi oleh tim gabungan BPNB, SAR Polda, dibantu pihak kepolisian polsek Penebel dengan jumlah personil 21 orang.


Halaman selanjutnya:      

loading...
Next article Next Post
Previous article Previous Post

Sponsor Iklan

loading...